• +6221 4288 5430
  • +62 8118 242 558 (BIC-JKT)
  • +62 8118 242 462 (BIC-INA)
  • info@bic.web.id

Diskusi "Lanjutan" tentang Indonesia Food Innovation Center



Senin, 11 Maret 2016. Prakarsa pendirian Indonesia Food Innovation Center (IFIC) dilanjutkan dengan diskusi ke-2 yang dilaksanakan di PT. BLST Bogor dengan Institut Pertanian Bogor (IPB) selaku tuan rumah penyelenggaraan diskusi ini. Diskusi terbatas ini kembali mengundang tokoh A-B-G yang memiliki pengalaman di sektor pangan di Indonesia termasuk di antaranya adalah Dr. Boenjamin Setiawan dari (Kalbe Nutritional), Prof. Dr. FG Winarno (Food Tech Expert), GAPMMI, I3L, Haldin Pacific, BPOM, Indofood, dan DFAT Australia. 

Realisasi dari prakarsa ini dapat mendorong perkembangan inovasi di Indonesia khususnya di bidang pangan melalui : kolaborasi antara A-B-G yang semakin erat, potensi pemanfaatan keunggulan teknologi Australia dalam standardisasi dan pengolahan teknologi pangan, serta mempercepat hilirisasi hasil inovasi di bidang pangan. Selain itu, prakarsa pendirian IFIC ini diyakini dapat menjadi model untuk pendirian innovation center Indonesia pada sektor lainnya. 

(MDU/25042015)


Komentar

Belum ada komentar

Tinggalkan Pesan

Berita Terbaru

BATCH LIMA: TERSEDIA BANYAK TEMPAT UNTUK INOVASI ANDA!

Sampai pada batas akhir pengajuan proposal Batch # 4 ke "116 Inovasi Indonesia-2024" 

GIMI INNOVATION AWARDS 2024

Global Innovation Management Institute (GIMI) mengundang para inovator dari seluruh dunia, untuk unj

MENGHARUMKAN INOVASI INDONESIA DENGAN NILAM

Minggu ini, berita besar yang sungguh menggembirakan bagi komunitas inovasi datang dari ujung barat

"116 IN0VASI INDONESIA-2024" DIMULAI !!

Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara adalah proyek strategis nasional yang akan diresmikan pada 17 Agustu

115 INOVASI INDONESIA – 2023 TERPILIH !

Penjurian "115 Inovasi Indonesia-2022" yang berlangsung pada bulan Januari 2024 lalu